Sudahlah
Biarkan Allah yang mengatur, biarkan semesta yang bekerja
Berjuang saja semampumu, sekuat kamu
Hingga titik puncak kurva itu terlampaui
Hingga batas yang paling tinggi
Selebihnya, sudahlah
Skenario kita sudah dirancang sempurna olehNya
Mendekatlah kepada Sang Sutradara
Komentar
Posting Komentar